Lumbung LibreOffice merupakan laman berbagi template
khusus untuk aplikasi perkantoran LibreOffice. Halaman ini
diberdayakan oleh Komunitas LibreOffice Indonesia.
Untuk dapat mengunduh template, silakan akses halaman
ini menggunakan peramban desktop Anda.
Mari Bersapa
LibreOffice termasuk aplikasi yang dapat digunakan untuk menulis aksara Jawa walaupun terpasang pada sistem operasi Widows.
Untuk dapat menulis aksara Jawa kita membutuhkan font Tuladha Jejeg karya R.S. Wihananto dan program untuk menggunakan Unicode Jawa (Javanese).